Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2018

Repository Debian 9 Menggunakan CD/DVD

Gambar
Pada kesempatan kali ini admin akan berbagi pengalaman tentang cara konfigurasi repository menggunakan CD/DVD. Beda lagi dengan postingan saya sebelumnya yang menggunakan internet, sekarang offline, yakni menggunakan cd. Dan tentunya perangkat kamu harus punya file iso nya. Karena kita menggunakan virtual box. Cara repository debian 9 dengan DVD Buka VirtualBox dan Login ke Debian 9 Login sebagai SuperUser dengan perintah su Ketikkan nano /etc/apt/sources.list kemudian enter Pastikan tidak ada link yang tampil. Jika ada, silahkan hapus hingga kosong. Tekan Ctrl+O, kemudian Enter untuk menyimpan settingan. Jika sudah tersimpan, tekan Ctrl+X untuk keluar. Masukkan file CD/DVD Debian 9 yang berformat ISO. Ketikkan apt-cdrom add  untuk memindai (scan) cdrom, lalu Enter. Tunggu hingga proses scanning selesai. Lanjut, ketikkan apt-get update  untuk memperbarui (update) repository Debian 9 kamu. Sekian artikel kali ini. Terima kasih dan semoga bermanfaat...

Konfigurasi Repository Debian 9

Gambar
Apa itu Repository? Repository adalah suatu kumpulan dari berbagai macam aplikasi atau program untuk sebuah sistem operasi linux atau ringkasnya adalah suatu paket aplikasi dalam distribusi Linux. Jadi, kita perlu melakukan konfigurasi repository untuk melengkapi program-program pada debian 9. Pertama-tama, tentu kita harus mengubah ip address menjadi dhcp atau otomatis agar kita bisa terhubung dengan internet. Caranya: Login ke Debian sebagai superuser dengan perintah su Ketikkan nano /etc/network/interfaces Kemudian ketikkan iface enp0s3 inet dhcp Tekan Ctrl+X lalu enter Restart jaringan dengan perintah /etc/init.d/networking restart Sekarang kita konfigurasi repository nya. Dan jangan lupa debian kamu harus connect ke internet dulu. Ketik /etc/apt/sources.list  Lalu masukkan link repository yang kalian pilih , disini saya pake repository nya Kambing UI deb http://kambing.ui.ac.id/debian/ stretch main contrib non-free deb http://kambing.ui.ac.id/debian/ ...